VIDEO: Nobar 'Drive-In', Nostalgia Era 80-an

peb | CNN Indonesia
Minggu, 14 Feb 2021 14:15 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Bagi anda para pecinta bola yang sudah rindu nonton bareng alias nobar, kini ada cara baru untuk nobar di tengah pandemi Covid-19.

Bertempat di lapangan parkir salah satu pusat perbelanjaan di Alam Sutera Tangerang kini anda dapat menikmati nobar secara drive-in atau nobar dari dalam mobil.

Video Terpopuler