VIDEO: Pemerintah Gratiskan Pajak Mobil Baru

Digital Admin | CNN Indonesia
Selasa, 16 Feb 2021 14:51 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pemerintah akan membebaskan pajak penjualan barang mewah mobil mulai bulan Maret. Dengan kebijakan ini harga mobil akan berkurang hingga puluhan juta rupiah.

Pemerintah RI tengah berupaya memberikan insentif terhadap industri otomotif dalam negeri untuk Pemulihan Ekonomi Nasional.

Relaksasi tersebut berupa keringanan Pajak Penjualan atas Barang Mewah atau PPNBM yang akan berlaku bertahap mulai 1 Maret 2021.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red