VIDEO: Cetak Rekor, Dua Negara Ini Sita Lebih 23 Ton Kokain

Reuters | CNN Indonesia
Kamis, 25 Feb 2021 15:36 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Otoritas bea cukai di Hamburg Jerman dan Antwerpen Belgia, telah menyetak rekor atas penyitaan lebih dari 23 ton kokain, yang dikirim ke Belanda dalam dua penggerebekan bulan ini.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler