VIDEO: Serunya Offroad Mobil Remote Control

peb | CNN Indonesia
Minggu, 07 Mar 2021 16:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Akhir pekan saatnya kita melepas penat dengan melakukan hal yang kita suka.

Di kabupaten Bandung Jawa barat, ada sebuah hobi unik berupa Off Road dengan menggunakan miniatur mobil yang dikendalikan dengan remote control.

Komunitasnya ini diikuti oleh anak-anak hingga orang dewasa. Walau menggunakan miniatur, namun trek yang dilalui penuh dengan rintangan.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red