VIDEO: Cerita Korban Selamat Kecelakaan Bus Maut

Digital Admin | CNN Indonesia
Jumat, 12 Mar 2021 07:35 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Hingga kini penyebab kecelakaan maut bus pariwisata di Sumedang, Jawa Barat, yang menewaskan 29 orang, masih dalam penyelidikan polisi. Namun, menurut kesaksian sejumlah korban, diduga kuat, kecelakan terjadi akibat bus mengalami rem blong.

Sementara itu seorang penumpang, berhasil selamat dari maut, setelah berhasil melepas pakaian yang terjepit jok.

Salah satu korban yang berhasil selamat menuturkan, sebelum kecelakaan terjadi, bus sempat oleng beberapa kali, dan didahului bau kanvas rem yang menyengat. Bahkan, terdengar teriakan, yang menyatakan bus mengalami rem blong.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red