VIDEO: Presiden Mengutuk Aksi Teror Bom Makassar

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 28 Mar 2021 18:54 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Markas Besar Polri menyebut, ledakan yang diduga berasal dari bom bunuh diri di Gerbang Gereja Katedral Jalan Kajaolalido Makassar pukul 10.20 Waktu Indonesia Tengah menewaskan dua orang dan menyebabkan 14 orang luka-luka.
Presiden Jokowi meminta jajaran Polri agar bisa mengusut tuntas pelaku teror di Gereja Katedral Makassar. Jokowi pun meminta masyarakat memerangi aksi terorisme.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red