VIDEO: Begini Kondisi Kosmas Penghadang 'Pengantin' Bom

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 30 Mar 2021 19:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Seorang warga Makassar, Kosmas Balalembang, menjadi pahlawan karena telah mengadang suami istri pembom bunuh diri di depan Gereja Katedral Makassar. Hingga Senin siang, Kosmas masih dirawat intensif di rumah sakit.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red