VIDEO: Pesta Perpisahan Di Kantor Pemerintahan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 13 Apr 2021 20:38 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Sebuah acara pesta perpisahan kelulusan siswa SMAN 1 Tanjung Jabung Barat, berbuntut panjang. Pasalnya pesta tersebut digelar di aula kantor bupati dan dikemas dengan suasana diskotek, ala musik dj, dan melanggar protokol kesehatan.

Untuk mengetahui informasi selengkapnya sudah bergabung bersama CNN Indonesia Newsroom melalui sambungan zoom, Kapolres Tanjung Jabung Barat, AKBP Guntur Saputro.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red