VIDEO: Kecelakaan Kereta di Mesir, 11 Penumpang Tewas

APTN | CNN Indonesia
Senin, 19 Apr 2021 18:09 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

11 orang tewas dan sekitar 100 orang terluka setelah kereta tergelincir di wilayah utara Kairo, Mesir, pada Minggu waktu setempat. Kereta yang melaju terlalu kencang diyakini menjadi penyebab insiden tersebut.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler