VIDEO: Penyekatan Pelabuhan Merak mulai Pukul 00.00 Malam ini

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 05 Mei 2021 20:55 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Wakil Gubernur Banten meninjau persiapan penyekatan larangan mudik di Pelabuhan Merak, Banten. Kesiapan penyekatan sudah 90 persen. Petugas penyekatan akan berjaga mulai malam nanti.

Video Terkait
Video Terpopuler