VIDEO: Suasana Libur Lebaran di Objek Wisata Bandung

Digital Admin | CNN Indonesia
Jumat, 14 Mei 2021 11:20 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Hari kedua libur lebaran di kota Bandung, arus lalu lintas di sejumlah lokasi wisata terpantau lengang.

Salah satu jalan yang terpantau sepi pada jumat pagi adalah jalan Asia Afrika kota Bandung.

Padahal pada masa libur panjang, kawasan Asia Afrika in biasanya selalu ramai oleh wisatawan.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red