VIDEO: Menkes Siapkan Tempat Tidur Isolasi Dan ICU
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 17 Mei 2021 16:15 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Mengantispasi lonjakan kasus positif Covid-19 pasca-libur Lebaran, pemerintah menyiapkan 70 ribu tempat tidur isolasi dan 7.500 tempat tidur ruang ICU bagi pasien Covid-19.