Presiden Joko Widodo beserta sejumlah menteri kabinet hadir dalam vaksinasi gotong royong kepada para pekerja industri yang berpusat di Jababeka, Cikarang, Bekasi.