VIDEO: Penipuan Arisan Lebaran, Korban Ditaksir Rugi Miliaran
Satu per satu korban penipuan arisan lebaran mendatangi Polsek Ngoro, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, jumat pagi, mereka melaporkan wanita berinisial m, yang mereka tuduh membawa kabur uang setoran arisan.