VIDEO: Perang Usai Kudeta Militer Myanmar Berlanjut

Reuters | CNN Indonesia
Selasa, 25 Mei 2021 13:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Situasi di Myanmar, masih belum kondusif. Konflik di negara ini semakin luas setelah pemerintahan Aung San Suu Kyi dikudeta junta militer. Sementara itu, Suu Kyi hadir langsung di pengadilan untuk pertama kali sejak militer menangkapnya.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red