Kejaksaan agung, resmi menahan empat tersangka kasus korupsi penyimpangan dalam proses pengalihan izin usaha pertambangan, di Kabupaten Sarolangun, Jambi, yang salah satunya adalah mantan Direktur Utama PT Antam.