VIDEO: Waspada Ancaman Kekerasan Seksual
Fenomena kasus kekerasan seksual ibarat puncak gunung es. Banyak sekali yang menjadi korban, namun hanya sedikit yang akhirnya mendapat kepastian hukum.
Untuk membahas apa saja yang harus dilakukan saat wanita mengalami dan menjadi korban pelecehan seksual sudah terhubung melalui sambungan zoom Livia Iskandar, Wakil Ketua Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban yang juga seorang psikolog.