VIDEO: Viral Berebut Daftar Sekolah

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 22 Jun 2021 12:18 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Video kerumunan para siswa berebut nomor verifikasi tes mandiri penerimaan siswa tahun ajaran baru, viral di media sosial. Video berdurasi 59 detik ini diunggah di akun instagram di Palembang.,

Dalam video, petugas keamanan membagikan nomor tes , kepada calon siswa yang berada di luar pagar, tampak juga calon siswa berdesak-desakan dan berteriak, demi mendapatkan nomor verifikasi.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red