VIDEO: Ribuan Warga Berdesakan Antre Vaksinasi Massal
Pelaksanaan vaksinasi massal presisi di salah satu pusat perbelanjaan kota Tangerang, Banten abaikan protokol kesehatan, di tengah penerapan PPKM darurat.
Antrean ribuan peserta vaksin tak terhindarkan, sehingga saling berdesakan tanpa ada jaga jarak.
Meski begitu tidak ada upaya penertiban peserta dari petugas keamanan maupun penyelenggara.