VIDEO: Mahfud MD Imbau Umat Salat Iduladha Di Rumah

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 19 Jul 2021 19:56 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Menko Polhukum Mahfud MD mengimbau umat Islam untuk melaksanakan salat Idul Adha di rumah masing-masing, dan melaksanakan kurban dengan menerapkan protokol kesehatan ketat. Himbauan ini dikeluarkan Menko Polhukam sebagai koordinator penerapan disiplin dan penegakan hukum pandemi virus corona, sebagaimana diatur dalam Inpres Nomor 6/2020. Berikut pernyataan Mahfud MD.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red