VIDEO: 260 Warga Jepang Kembali Dipulangkan
Pihak kedutaan Jepang untuk Indonesia, kembali memulangkan ratusan warganya dari Indonesia, dengan mengunakan pesawat charter pada rabu pagi.
Pemulangan WNA Jepang ini dikarenakan lonjakan kasus covid-19 di tanah air.