VIDEO: Polisi Lanjutkan Penyekatan di Sejumlah Titik
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 04 Agu 2021 10:16 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Masa PPKM resmi diperpanjang hingga 9 agustus, membuat petugas di sejumlah pos penyekatan di ibu kota pun kembali memperketat pemeriksaan STRP atau surat tanda registrasi pekerja.
Akibatnya beberapa pengendara yang tidak dilengkapi STRP pun, tidak diperbolehkan melintas.