VIDEO: Warteg Ditempel Stiker Tanda Pemilik Sudah Vaksin

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 04 Agu 2021 20:27 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pihak Kelurahan Pademangan Timur, Jakarta Utara, Rabu siang menempelkan stiker tanda vaksin ke sejumlah warung makan. Stiker ini sebagai tanda bahwa pemilik warung makan telah menjalani vaksinasi sekaligus untuk memberikan kenyamanan pembeli di warung makan tersebut.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red