VIDEO: Kim Jong-Un Kirim Tentara Atasi Banjir Bandang di Koru
CNN | CNN Indonesia
Senin, 09 Agu 2021 19:29 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Curah hujan yang tinggi menyebabkan banjir bandang di wilayah Korea Utara. Akibatnya, ratusan rumah terendam banjir. Pemimpin Korea Utara, Kim Jong-Un telah mengerahkan pasukan tentara untuk mengatasi banjir.