VIDEO: Warga Ambil Paksa Peti Jenazah Pasien Covid-19
Puluhan warga desa di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, mengambil paksa jenazah Covid- 19 saat proses pemakaman. Warga merusak peti jenazah kemudian mengambil jenazah Saida, 34 tahun, yang meninggal dunia terpapar Covid-19.