VIDEO: Puluhan Anggota Paskibra Terpapar Covid-19

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 20 Agu 2021 10:29 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Puluhan petugas pasukan pengibar bendera atau Paskibra di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, terkonfirmasi positif covid-19 seusai melaksanakan tugasnya. Empat diantaranya harus dirawat di rumah sakit rujukan .

Sebelumnya, 38 anggota Paskibra Kabupaten Langkat juga terpapar covid-19, sehingga upacara 17 agustus lalu, digantikan oleh anggota satpol pp.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red