VIDEO: Bela Nasib 57 Pegawai, Mahasiswa Kepung KPK
Sejumlah elemen masyarakat dan mahasiswa menggelar aksi di kawasan Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta Selatan. Aksi digelar untuk menyalurkan aspirasi, terkait dengan pemberhentian 57 pegawai KPK yang tidak lulus Tes Wawasan Kebangsaan.