VIDEO: Pertama Kali Italia Bangun Laboratorium Bawah Laut
Reuters | CNN Indonesia
Rabu, 29 Sep 2021 22:17 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Guna mengatasi dampak perubahan iklim di laut Mediterania, para ilmuan di Italia membuat laboratorium hidup bawah laut yang disebut "Smart Bay".