VIDEO: 18 Ekor Anjing Diselamatkan dari Rumah Jagal
Komunitas pecinta hewan, berhasil menyelamatkan belasan ekor anjing, dari sebuah rumah jagal di Bantul, Yogyakarta.
Terbungkus karung, anjing-anjing ini tadinya akan dipotong untuk diambil dagingnya.