VIDEO: Viral Pasangan Lansia Jalan Kaki demi Vaksinasi

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 10 Okt 2021 16:59 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Saya kembali ingatkan untuk ayo pakai masker, ayo cepat vaksin, serta jalani pola hidup sehat. Berbagai cara dilakukan untuk sehat di masa pandemi . Salah satunya adalah pasangan lansia di Paranggupito Wonogiri , Jawa Tengah yang nekat jalan kaki sejauh 12 kilometer untuk vaksinasi.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red