VIDEO: KCIC sebut Biaya Proyek Bengkak Ranah Pemerintah
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 12 Okt 2021 21:33 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
PT Kereta Api Cepat Indonesia China atau KCIC mengaku tidak bisa berkomentar mengenai biaya proyek yang membengkak. KCIC saat ini fokus untuk persiapan jelang operasional yang ditargetkan tahun 2022.