VIDEO: 36 Mobil Dinas Kota Tangerang Terbengkalai Tak Terawat
Sekitar 36 mobil yang tergolong aset milik Pemerintah Kota Tangerang, terbengkalai di lahan kantor Dinas Perhubungan Kota Tangerang, Banten. Badan Pengelola Keuangan Daerah mengatakan, pihaknya bakal melelang semua kendaraan itu.