VIDEO: Siasat Tangkal Pinjol Ilegal

Digital Admin | CNN Indonesia
Sabtu, 23 Okt 2021 23:00 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Pinjaman Online (pinjol) ilegal bikin masyarakat resah. Pemerintah kini gencar menindak pinjol, bahkan Menko Polhukam Mahfud MD meminta nasabah pinjol ilegal untuk tidak melunasi hutangnya. Apa jaminan keamanan bagi nasabah yang terus mendapatkan teror?

Berikut pembahasannya dengan Wadir Tipideksus Bareskrim Polri Kombes Pol. Whisnu Hermawan, Ketua Satgas Waspada Investasi Tongam L. Tobing, dan Deputi Direktur INDEF Eko Listiyanto.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler