VIDEO: Update Terkini Pemeriksaan & Autopsi Vanessa Angel
Jenazah Vanessa Angel dan suaminya Febri Andriansyah tiba di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jawa Timur di Surabaya pada Kamis siang. Dua korban kecelakaan lalu lintas di tol Nganjuk Jawa Timur langsung dibawa ke kamar mayat untuk menjalani pemeriksaan atau otopsi.
Untuk membahasnya lebih dalam, CNN Indonesia Newsroom yang dipandu Ferdi Ilyas akan membahasnya bersama Miftah Faridl, selaku Koresponden CNN Indonesia