VIDEO: Epidemiolog: Omicron Menular 1,3 Kali Lebih Cepat Dari Delta
Epidemiolog dari Griffith University, Australia, Dicky Budiman menyebut, varian baru virus Corona asal Afrika selatan, Omicron, 1,3 kali lebih cepat menular daripada varian Delta.
Epidemiolog dari Griffith University, Australia, Dicky Budiman menyebut, varian baru virus Corona asal Afrika selatan, Omicron, 1,3 kali lebih cepat menular daripada varian Delta.