VIDEO: Nikah Massal Penyandang Disabilitas
Tiga belas pasangan difabel dari berbagai daerah di Jawa Barat, kamis siang mengikuti prosesi nikah masal yang digelar di Masjid Pusat Dakwah Islam, Pusdai Kota Bandung, kamis. Selain dalam rangka Milad Pusdai ke-24, kegiatan tersebut juga ditujukan untuk memperingati Hari Difabel Internasional.