Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang Jawa Timur, mengeluarkan awan panas.
Hingga minggu siang, 5 desember 2021, tim sar gabungan menemukan dan mengevakuasi tiga belas korban meninggal akibat guguran material vulkanis gunung Semeru. Para korban ini termasuk sembilan yang dievakuasi tim basarnas surabaya sejak sabtu, 4 desember.