Menikmati pemandangan alam sambil melakukan aktivitas rafting yang memacu adrenalin, bisa anda temui di Geopark Merangin Jambi. Seperti apa keseruannya? . Reza Siregar akan mengajak anda untuk melihat dan merasakan langsung serunya dua kegiatan tersebut di Desa Air Batu, Kabupaten Merangin, Jambi.