Satu lagi anak bangsa yang bersinar di industri musik global tahun 2021, Warren Hue. Mengikuti jejak Rich Brian, NIKI DAN Stephanie Poetry, Warren Hue Bergabung bersama 88rising sejak awal tahun. Tak cuma sukses menggebrak panggung Los Angeles dengan musik hip-hopnya, Warren juga berhasil masuk sejumlah nominasi penghargaan internasional. Berikut cuplikan wawancara Prasidya Puspa dengan Warren Hue beberapa waktu lalu.