VIDEO: Timnas Indonesia Tatap Final Piala AFF 2020

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 26 Des 2021 23:24 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Timnas Indonesia berhasil melaju ke babak final Piala AFF 2020 setelah menundukkan Singapura dengan agregat 5-3. Kemenangan Tim Merah-Putih atas Singapura, kian memperpanjang rekor apik Indonesia di babak semifinal ajang in, sepanjang 12 kali penyelenggaraan piala AFF, Indonesia berhasil sembilan kali lolos ke babak semifinal dan 6 kali maju ke final. Tapi, belum pernah sekalipun mendapatkan juara. Lalu bagaimana peluang Indonesia di final nanti? Apa yang harus dilakukan Shin Tae Yong agar bisa membawa Indonesia mengangkat trofi juara? Iqbal Kurniadi membahasnya dalam dialog bersama dengan Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan dan Pengamat Sepak Bola Nasional, Mohamad Kusnaeni


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red