VIDEO: Semarang Siap Suntik Vaksin Booster Ke 107 Ribu Lansia
Dinas Kesehatan Kota Semarang, Jawa Tengah, siap melakukan vaksinasi booster sesuai jadwal pemerintah 12 Januari. Kaum lansia 60 tahun ke atas dan pemegang kartu BPJS akan menjadi prioritas awal penerima vaksin booster.