Dengan Presidensi G20, Indonesia memiliki banyak kesempatan untuk mendorong berbagai isu negara berkembang yang muncul di tengah pandemi Covid-19. Selain itu, Indonesia juga memiliki peran penting di kawasan ASEAN dalam bersinergi dan berkolaborasi di forum internasional. Insight with Desi Anwar bersama Dino Patti Djalal (Founder of Foreign Policy Community of Indonesia) membahas Presidensi G20, diplomasi politik, hingga arah kebijakan luar negeri Indonesia pada 2022.