VIDEO: Kemenag Belum Bisa Pastikan Pelaksanaan Haji 2022

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 19 Jan 2022 08:45 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Menteri agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan, pelaksanaan ibadah calon jemaah haji 2022 atau 14-43 Hijriyah belum dapat dipastikan, dan masih menunggu keputusan pemerintah Arab Saudi.

Sementara itu, untuk ibadah umrah yang kembali dibuka tahun ini , pemerintah tetap membolehkan warga negara Indonesia, untuk menjalankan ibadah umrah ke tanah suci Mekkah.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red