VIDEO: Biden Keceplosan Bicara Kasar Ke Jurnalis Di Gedung Putih

APTN | CNN Indonesia
Selasa, 25 Jan 2022 19:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Presiden Amerika Serikat, Joe Biden, tertangkap kamera, diam-diam memaki seorang wartawan saat siaran langsung. Momen itu terjadi, saat Biden melakukan sesi foto setelah merampungkan briefing dengan wartawan di Gedung Putih, pada Senin.

Video Terkait
Video Terpopuler