Melonjaknya kasus Covid di tanah air membuat semua kalangan bersiaga. TNI AL menyiagakan kapal kapal rumah sakit serta tenaga medis.