VIDEO: AS Tambah 1700 Personil Militer Ke Ukraina
Sebuah pesawat penumpang yang membawa pasukan militer Amerika Serikat, tiba di Polandia, pada Minggu waktu setempat. Pengerahan pasukan dilakukan untuk meyakinkan negara anggota NATO, yang khawatir akan kemungkinan invasi Rusia ke Ukraina.
Sebelumnya, Amerika sudah mengirim 3 ribu tentara tambahan ke Polandia, kata para pejabat Amerika kepada Reuters, pada Jumat.