VIDEO: Fasilitas Isoter DKI Terbuka Bagi Warga Non DKI
Pemerintah DKI Jakarta mengatakan fasilitas isolasi terpusat yang ada di ibukota bisa digunakan oleh warga dari luar Jakarta.
Sementara ini, pemprov DKI menyiapkan 6 fasilitas isoter bagi pasien Covid-19 dengan kategori orang tanpa gejala.
Sementara pasien bergejala sedang hingga berat wajib dirawat di rumah sakit.
Kita tergabung dengan koresponden Cnn Indonesia, Aryadita Utama .