Serangan Rusia di Ukraina memasuki Hari ke-20. Banyak orang-orang tak berdosa menjadi korban di tengah pertempuran yang tak kunjung henti.