Banjir lahar dari gunung Semeru menerjang sejumlah daerah aliran sungai, di Lumajang, Jawa timur, kamis sore. Banjir lahar tersebut terjadi setelah kawasan gunung Semeru diguyur hujan dengan intensitas tinggi.