VIDEO: Ramadan di Masjid Abad ke-17 Masehi
Di kampung Bugis, Serangan Denpasar, ada peninggalan sejarah Islam dari abad ke 17 Masehi, yakni Masjid As-Syuhada. Masjid ini merupakan hadiah dari raja Badung Bali.
Di kampung Bugis, Serangan Denpasar, ada peninggalan sejarah Islam dari abad ke 17 Masehi, yakni Masjid As-Syuhada. Masjid ini merupakan hadiah dari raja Badung Bali.